Lokasi Baru Killiney HC
Salah satu outlet di kota medan yaitu Killiney Homecentra kini menempati lokasi yang baru, berjarak 100 meter dari lokasi yang lama dan kedepannya nama outlet juga akan berubah menjadi Killiney Ringroad, berikut penampakannya.